Review adalah Ringkasan Berdasarkan Analisis dan Fakta

Review adalah Ringkasan

Review adalah Ringkasan – Review adalah salah satu kegiatan yang semakin populer di era sekarang. Semua orang memiliki kesempatan yang sama untuk melakukannya. Apalagi revolusi industri 4.0 membuat media berkembang begitu pesat, review bisa tetap bernilai di sampaikan oleh siapa saja melalui media sosialnya.

Media sosial yang membuat kegiatan review semakin mudah di lakukan. Setiap orang memiliki kekuatan untuk memberikan kritik dan saran dalam bentuk ringkasan seperti review. Satu hal yang perlu di pahami, review adalah ringkasan yang berdasarkan analisis dan fakta, bukan opini.

Kegiatan review sangat berguna untuk segala bidang, utamanya pemasaran, pendidikan, dan seni. Meski bisa di lakukan siapa saja, review adalah suatu ulasan dengan nilai. Pernyataan ini memiliki maksud, review harus memiliki manfaat Roulette Online tertentu bagi diri sendiri dan khalayak.

Mengenal Tentang Review

Review adalah ringkasan yang berdasarkan pada analisis dan fakta. Kegiatan review bisa di lakukan oleh siapa saja dan di terapakan dalam bidang apa saja. Review adalah upaya memahami sesuatu dengan lebih mendalam.

Tujuan utama review adalah memberikan informasi, gambaran, dan gagasan kepada diri sendiri serta orang lain. Praktik review memang lebih banyak dil akukan dalam bidang bisnis, utamanya membahas kelebihan dan kelemahan suatu produk atau jasa.

Meski demikian, review adalah praktik yang berguna di segala bidang. Termasuk bidang pendidikan, perfilman, dan masih banyak lagi lainnya. Di bidang pendidikan, review di lakukan untuk mengulas buku fiksi dan non-fiksi sampai jurnal.

Untuk bidang perfilman, review adalah kegiatan membedah isi cerita sampai proses pembuatannya. Selain pemasaran, review film paling banyak di minati untuk di garap dan di nikmati karena menyenangkan.

Review Bukan Opini

Ilustrasi review | Copyright unsplash.com/alexa mazzarello

Berdasarkan penjelasan sebelumnya, review adalah hal yang tidak bisa di lakukan semena-mena. Review tidak tepat jika di samakan dengan opini. Namun review adalah ulasan yang lebih mengarah pada fakta dengan sudut pandang tertentu.

Bila disamakan dengan bentuk kritikan, review adalah medianya. Bukan kritik yang sekadar mencari kesalahan yang berdasar fakta, tetapi review kesalahan tersebut harus memiliki nilai guna tertentu.

Review bukanlah opini. Review adalah respon atau ulasan yang bisa memberikan manfaat. Di dunia pendidikan, review lebih mengarah para pengembangan ilmu pengetahuan.

Bidang pemasaran, review mengarah pada perbaikan produk dan jasa. Bidang perfilman, mengarah pada perbaikan sekaligus pembelajaran agar karya lebih baru dan epik bisa didapatkan di kemudian hari.

Jenis-Jenis Review

Ilustrasi buku | Credit: pexels.com/Fotios

1. Review Jurnal

2. Review Buku Fiksi

3. Review Buku Non-Fiksi

4. Review Makanan

5. Review Film

6. Review Sinetron

7. Review Musik

8. Review Lagu

9. Review Metode

10. Review Barang

11. Review Jasa

12. Review Aplikasi

13. Review Teks

14. Review Suara

15. Review Gambar

16. Review Video

17. Review lain-lain.

Tentang Review Jurnal

Ilustrasi Menulis Review | Credit: pexels.com/Startup

Mereview jurnal adalah kegiatan akademik yang dibutuhkan untuk mencari referensi pendukung atau mempelajari sebuah penelitian yang sudah ada dan diterbitkan menjadi jurnal ilmiah.

Kegiatan ini amat penting untuk terbiasa memahami dan mencari pokok-pokok yang disajikan dalam sebuah jurnal.

Hal ini bisa dijadikan sebagai rutinitas ketika sedang menempuh pendidikan setingkat sarjana maupun pasca sarjana guna menganalisis suatu penelitian.

Contoh Review Jurnal Pendidikan

Judul Jurnal : Penelitian terhadap Hubungan Pembelajaran Pendekatan Saintifik terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Fisika

Publikasi : Jurnal elektronik program Pascasarjana Universitas Pendidikan Panca Husada

Latar Belakang : Terdapat hubungan antara proses dengan hasil pembelajaran dari pendekatan saintifik hasil belajar Fisika dengan keterampilan proses sains

Tujuan:

Penelitian dalam jurnal bertujuan untuk mengukur hasil belajar yang ditunjukkan siswa dalam mata pelajaran Fisika beserta keterampilan proses sains antar siswa. Sampel diambil dari siswa yang mengikuti pembelajaran pendekatan saintifik dibandingkan dengan siswa yang mengikuti pembelajaran metode umum

Sampel diambil dari siswa SMAN 3 Jakarta Utara kelas X yang terdiri dari 4 kelas berjumlah 150 siswa serta mengambil sampel random dari sejumlah 3 kelas.

Metode:

Penelitian menggunakan metode eksperimen dengan sifat penelitian quasi experimental design (Eksperimen semu) serta metode post tes only control group design. Analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif serta analis

Hasil:

Penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan dari hasil belajar serta keterampilan proses sains antara siswa yang menjalani metode pembelajaran langsung serta siswa yang mengikuti metode pembelajaran saintifik (F=40,293;p<0,05).

Contoh Review Jurnal Internasional

Judul : Strategy Management Accounting Practices In Croatia

Jurnal : The Jurnal Of international Management Studies

Volume & Halaman : Vol 7 number 2, October 2012, hal 93-100

Tahun : 2012

Penulis : Branka Ramljak and Andrijana Rogosic

Reviewer : Abdul Aziz (A210140110)

Tanggal : 29 Desember 2015

Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan wawasan praktik akuntansi manajemen strategis dan implikasinya pada relevansi dan ketepatan waktu manajer informasi yang digunakan.

Subjek Penelitian

Subjek penelitian ini adalah 400 perusahaan besar di kroasia. Yag memiliki total aset 130.000.000 kunas, pendapatan dari 260.000.000 kunas dan rata-rata jumlah 250 karyawan selama setahun keuangan. 17,75% responden tidak menjawab pertanyan.

Assemen Data

Menggunakan data kuesioner, dan juga melalui telepon, pos, e-mail, yang dikirim kepada manajer sebagai responden.

Metode Penelitian

Menggunakan instrumen survei multiitem, menggunakan 5 jenis titik skala likert. Dan mengambil atau mengadaptasi dari studi sebelumnya.

Langkah Penelitian

Langkah penelitian yang digunakan adalah pada bulan April, Mei, Juni 2011 dilakukan perekrutan responden dari 400 perusahaan besar di Kroasia, yang dijadikan responden adalah para manajer perusahaan yang dimintai persetujuan mengenai persetujuan mengenai penelitian tersebut yang diberi paket kuesioner dikirim melalui telepon, pos, e-mail. Kemudian menggunakan instrumen survei multiitem dan mengambil data atau mengadaptasi dari studi sebelumnya.

Hasil Penelitian

Hasil analisa dari penelitian yang dilakukan adalah :

1. Perusahaan besar di Kroasia telah menerapkan satu atau metode yang lebih sophicticated akuntansi manajemen strategis

2. 66% dari perusahaan sempel menggunakan salah satu teknik akuntansi

3. 40% perusahaan menerapkan teknik penetapan biaya berdasarkan aktivitas

4. 39% perusahaan menerapkan kualitas biaya.

Kekuatan Penelitian

Kekuatan penelitian ini adalah alat yang digunakan dalam penelitian berupa kuesioner, ini mudah digunakan oleh subjek penelitian.

Kelemahan Penelitian

1. Kelemahan pada penelitian ini adalah tingkat responnya masih rendah

2. Banyaknya metode yang di gunakan dalam penelitian

3. Tambahnya ongkos penelitian dengan adanya pengiriman lewat pos kepada responden.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *